No.
|
Bagian tanaman
|
Fungsinya
|
Pada tanaman
tertentu,
bagian ini bermanfaat bagi manusia |
1.
|
Akar
|
·
Menyerap air dan zat hara (mineral) dari dalam
tanah;
·
Menunjang berdirinya tumbuhan;
·
Sebagai alat pernapasan, contoh pada tumbuhan bakau;
·
Sebagai penyimpan makanan cadangan.
|
Ubi kayu, ubi jalar, talas (keladi), wortel, lobak,
kentang, bengkuang, akar ginseng, akar alang-alang
|
2.
|
Batang
|
·
Penopang tumbuhan agar tetap tegak;
·
Pengangkut air dan mineral dari akar menuju daun;
·
Penyimpan makanan cadangan (tebu dan kentang);
·
Pengangkut hasilfotosintesis.
|
Tebu, sagu, enau, sagu, dan enau, pohon jati,
kelapa, meranti, mahoni.
|
3.
|
Daun
|
·
Tempat pembuatan makanan (fotosintesis);
·
Untuk pernapasan karena di permukaan daun terdapat
stomata;
·
Tempat pengeluaran air melalui proses transpirasi
dan gutasi.
|
Bayam, kangkung, sawi, daun pepaya, daun seledri,
daun kemangi, pandan
|
4.
|
Bunga
|
Bunga berfungsi sebagai alat perkembangbiakan
tumbuhan secara generatif (kawin)
|
Bunga kol, kubis, bawang, anggrek, sedap malam,
bunga melati, bunga mawar, cengkeh.
|
5.
|
Buah
|
·
Tempat penyimpanan cadangan makanan.
·
Hasil dari proses pembuahan fertilisasi.
|
Apel, jeruk, pepaya, nanas, pisang, mangga.
|
6.
|
Kulit Batang
|
Melindungi jaringan yang ada dibawahnya
|
Kulit batang pisang untuk membuat bahan pakaian,
kulit kina untuk obat malaria, Kayu manis untuk penyedap masakan
|
7.
|
Getah
|
Getah pada beberapa tumbuhan berfungsi ebagai alat
pertahanan diri
|
Getah dimanfaatkan untuk gondorukem, terpentin,
kopal, karet, dan getah perca.
|
Tuesday, October 06, 2015
FUNGSI DAN BAGIAN YANG BERMANFAAT POHON KELAPA
Posted by TUGAS GURU SEKOLAH
October 06, 2015
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment